Resep Dan Cara Membuat Udang Goreng Petai Yang Lezat

Udang Goreng Petai adalah menu yang akan kami berikan untuk anda di sini, Udang Goreng Petai memang cukup banyak di senangi orang yang suka makanan seafood. nah untuk anda yang memang cinta dengan makanan seafood pastinya anda tidak akan lewatkan resep yang kami berikan di sini bukan, untuk menambah ilmu anda dalam mengolah makanan yang enak dan lezat pastinya.

Bahan-bahan yang di perlukan untuk membuat Udang Goreng Petai yang paling utama dari makanan ini adalah di mana kita harus menyiapkan udang  dan juga. nah untuk lebih lengkapnya dapat kalian simak cara pembuatan dan juga  bumbu lengkapnya.

Bahan-bahan yang diperlikan:
1.      1/2 kg udang
2.      100 gr cabe merah
3.      10 bawang merah
4.      3 siung bawang putih
5.      10 papan petai
6.      2 buah tomat
7.      garam, gula pasir secukupnya

Cara Membuat Udang Goreng Petai.
1.      Udang dibersihkan, dibuang kepalanya, digoreng sampai matang
2.      Petai dikupas kulitnya, digoreng sebentar
3.      Haluskan semua bumbu bumbu
4.      Goreng hingga harum, masukkan petai dan udang.
5.      Aduk hingga bercampur rata kemudian angkat
6.      Nah udang goreng petai siap untuk di sajikan.

Demikian tadi cara membuat resep udang sambal pete yang sangat nikmat dan lezat. Kalian bisa menyajikannya sebagai menu menarik bagi keluarga dan teman anda di rumah. simak resepnya sebagai panduan bagi anda mengolah makanan ini. Mudah bukan mengolah makan ini selamat mencoba dan semoga berhasil.
close